Berita Terkini

PR - Game Survival yang terinspirasi dari permainan anak di Korea Selatan menjadi drama korea terpopuler di Netflix dan pecahkan rekor Netflix.
Alhasil, film Squid Game memberikan pemasukan besar bagi produsen Netflix. Film dengan sembilan episode ini diperkirakan bernilai hampir US$ 900 juta untuk raksasa streaming.
Netflix sebelumnya mengumumkan film Squid Game telah mengumpulkan 111 juta penggemar.
Fakta film Squid Game Penulis sekaligus Sutradara drama Squid Game Hwang Dong-hyuk menyebut bahwa dalam membuat ide jalan cerita film dirinya terinspirasi dari permainan dengan yang sama yaitu squid game.
Ternyata bukan waktu yang singkat untuk membuat naskah, penulis naskah kembangkan ide cerita squid game memakan waktu 13 tahun.
Yang lebih menarik lagi permainan (film) ini diikuti 456 peserta dengan latar belakang yang berbeda. Selain itu, demi menambah kesan realistis lokasi syuting hingga sound dibuat dengan detail.
Seperti yang kita ketahui bagi yang sudah memonton film Squid Game, terdapat berbagai macam karakter tokoh yang sangat menarik dan simbol the masked man yang sangat ikonik dalam serial ini.
Sumber: Infoduniku
Editor: Oq